Kebakaran di Karet Tengsin Berhasil Dipadamkan

Jumat, 07 April 2023 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Andry 1983

Kebakaran di Karet Tengsin Berhasil Dipadamkan

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Pusat berhasil memadamkan kebakaran sebuah rumah berlantai dua di Jalan Karet Pasar Baru Barat II, RT 09/07, Karet Tengsin, Tanah Abang.

Api berhasil dipadamkan dalam waktu dua jam

Kepala Suku Dinas Gulkarmat Jakarta Pusat, Asril Rizal mengatakan, peristiwa kebakaran ini dilaporkan sekitar pukul 12.45 dengan titik api berasal dari lantai dua bangunan. Dalam kebakaran tersebut dikerahkan 48 personel berikut 12 mobil pemadam.

"Api berhasil dipadamkan dalam waktu dua jam. Kebakaran diduga akibat rus pendek listrik," katanya, Jumat (7/4).

Ketua RT 17/07, Karet Tengsin, Tiyatno menuturkan, dampak dari kebakaran ini mengakibatkan tiga rumah yang berada di RT 17 dan 11 terkena imbas. 

"Kena imbas tapi tidak parah. Tidak sampai terbakar. Hanya saja dinding gosong dan atap terbakar sedikit," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Gulkarmat Jakbar Berhasil Padamkan Kebakaran di Kedoya Utara

Kebakaran di Jalan Pesing Koneng Berhasil Dipadamkan

Jumat, 07 April 2023 1357

BPBD DKI Tangani Penyintas Kebakaran di Pesing Koneng

BPBD DKI Tangani Penyintas Kebakaran di Jalan Pesing Koneng

Jumat, 07 April 2023 1467

Kebakaran Rumah di Jl Asem Gede 3

12 Unit Pemadam Atasi Kebakaran Rumah Warga di Jl Asem Gede 3

Kamis, 06 April 2023 1356

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1139

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 998

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2818

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1494

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 814

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks