65 Personel Gabungan Bersihkan Underpass Sudirman dan Kuningan

Minggu, 11 Desember 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 1939

 65 Personel Gabungan Bersihkan Underpas Sudirman dan Kuningan

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

65 personel gabungan dari berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dibantu PPSU melakukan kerja bakti membersihkan dua underpass di wilayah Setiabudi, Jakarta Selatan.

Pembersihan dilakukan untuk membuat underpass jadi bersih dan indah

Camat Setiabudi, Iswahyudi mengatakan, selain personel gabungan, aksi bersih-bersih ini juga melibatkan empat truk tangki dan pompa untuk membersihkan underpass.

Adapun underpass yang dibersihkan terdiri dari Underpass Sudirman-Galunggung dan Underpass Kuningan-Casablanca.

"Armada truk tangki dan pompa yang dikerahkan di tiap lokasi masing-masing berjumlah dua unit," ujarnya, Minggu (11/12).

Ia menjelaskan, dalam kegiatan ini, petugas membersihkan debu dan kotoran yang selama ini menempel di underpass. Namun sebelum itu, underpass terlebih dahulu disiram dengan truk tangki.

"Pembersihan dilakukan untuk membuat underpass jadi bersih dan indah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
20 Titik Pedestarian di Jaktim sudah dibersihkan

20 Titik Pedestrian di Jaktim Sudah Dibersihkan

Jumat, 09 Desember 2022 2217

Satpol PP DKI Gencarkan Operasi Pembersihan Ranjau Paku

Satpol PP DKI Gencarkan Operasi Pembersihan Ranjau Paku

Senin, 28 November 2022 2110

kerja bakti

Yani Pimpin Kerja Bakti di Kawasan Palmerah

Minggu, 04 Desember 2022 1951

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 789

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1298

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1166

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1680

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks