Syarif Temui Heru Perkuat Sinergisitas Legislatif-Eksekutif

Kamis, 27 Oktober 2022 Reporter: Anita Karyati Editor: Budhy Tristanto 2040

Syarif Anggota DPRD DKI Jakarta Kunjungi PJ Gubernur

(Foto: Nugroho Sejati)

Sekretaris Komisi D DPRD DKI Jakarta, Syarif, mengunjungi Penjabat (Pj) Gubernur, Heru Budi Hartono di Balai Kota, Kamis (27/10).

Kita silaturahmi dan sharing 

Menurut Syarif, kunjungan ini dalam rangka silaturahmi sekaligus meningkatkan sinergisitas antara eksekutif dengan legislatif, guna membenahi Jakarta yang lebih baik dan maju.

"Kita silaturahmi dan sharing untuk menyamakan persepsi demi kemajuan Jakarta," kata Syarif.

Diungkapkan Syarif, sinergisitas antara legislatif dan eksekutif harus terus terbangun agar tercipta keselarasan dalam melahirkan satu kebijakan, demi kemajuan Jakarta dan warganya.  

"Pada dasarnya kita saling berdiskusi agar satu pendapat. Apabila ada perbedaan itu hal yang wajar. Semoga kita bisa membawa Jakarta menjadi kota global," ungkapnya.  

BERITA TERKAIT
Wibi Andrino Kunjungi Posko Pengaduan Masyarakat di Balaikota

Anggota Komisi C Sambangi Posko Layanan Pengaduan di Balai Kota

Rabu, 26 Oktober 2022 1856

DPRD Bersama TAPD Sepakati Pergeseran APBD 2022

DPRD Bersama TAPD Sepakati Pergeseran Anggaran KUA-PPAS 2022

Kamis, 20 Oktober 2022 3186

Ketua DPRD DKI Dukung Pos Layanan Pengaduan Masyarakat di Balaikota

Ketua DPRD DKI Dukung Pos Layanan Pengaduan Masyarakat di Balaikota

Kamis, 20 Oktober 2022 1703

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469101

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308172

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284401

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261037

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196651

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik