Wakil Ketua DPRD Ingin Jakarta Tetap Jadi Kota Harapan Masyarakat
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta telah menyelenggarakan beragam acara meriah untuk menyemarakkan perayaan HUT ke-498 Kota Jakarta.
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Rany Mauliani menyampaikan ucapan…
Senin, 23 Juni 2025 Fakhrizal Fakhri 761
Djarot Saiful Hidayat Ingatkan Tantangan Jakarta Menuju Kota Global
Mantan Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat mengungkapkan, sedikitnya ada tiga tantangan besar Jakarta yang harus diatasi bersama.
Tiga tantangan besar Jakarta menuju kota global, menurut…
Minggu, 22 Juni 2025 Fakhrizal Fakhri 657
Ketua DPRD Ajak Seluruh Elemen Berkontribusi Bangun Jakarta Menuju Kota Global
Ketua DPRD DKI Jakarta, Khoirudin mengajak seluruh elemen masyarakat menjadikan peringatan HUT ke-498 Jakarta sebagai momentum refleksi dan semangat baru membangun Jakarta menjadi kota global…
Minggu, 22 Juni 2025 Fakhrizal Fakhri 633
Komisi C Dorong Penguatan Pengelolaan Aset dan Kinerja BUMD
Sejumlah rekomendasi strategis terhadap laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan Aanggaran Pendapatan dan BelanDaerah (P2APBD) Tahun Anggaran 2024 disampaikan Komisi C DPRD DKI Jakarta dalam rapat Badan Anggaran…
Jumat, 20 Juni 2025 Fakhrizal Fakhri 806
Pahlawan Laut Dari Pesisir
Di tengah arus modernisasi, nelayan tradisional patut mendapat predikat pahlawan laut tanpa tanda jasa. Setiap ikan yang mereka bawa pulang merupakan buah dari kesabaran berjam-jam di bawah dinginnya malam. Peran vital mereka tidak hanya sebagai penyedia pangan (protein dan gizi), tapi juga penjaga ketahanan laut, bahkan penyelamat saat kondisi darurat. nnNelayan tradisional membutuhkan dukungan dan apresiasi yang nyata. Hal ini pun telah tertuang dalam dua peringatan penting, Hari Dharma Samudera yang diperingati setiap 15 Januari dan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) Nelayan dan Masyarakat Sipil pada 13 Januari. Dua hari besar itu bukan sekadar pergantian kalender, melainkan momentum refleksi atas keberanian dan hak-hak nelayan.
Minggu, 18 Januari 2026 Reza Pratama Putra