Kecamatan Duren Sawit Gencakan Urban Farming

Jumat, 18 Oktober 2019 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 18433

 Urban Farming di Kecamatan Duren Sawit Digencarkan

(Foto: Nurito)

Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur saat ini tengah menggencarkan program urban farming atau pertanian perkotaan.

Kita akan ajak warga untuk menggalakkan program penghijauan melalui urban farming,

Kasatpel Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) Kecamatan Duren Sawit, Siti Halimah mengatakan, program urban farming dilakukan sebagai upaya penghijauan dan pemanfaatan lahan di kantor Kecamatan Duren Sawit.

Dikatakan Siti, pihaknya melakukan penanaman sayur mayur, tanaman obat keluarga (toga), tanaman buah dalam pot hingga penanaman pohon produktif.

"Kami sedang menggencarkan urban farming di kantor kecamatan dengan menanam buah dan sayur mayur dalam pot," ujarnya, Jumat (18/10).

Setelah selesai pembuatan urban farming di kantor kecamatan, kegiatan uraban farming akan dilanjutkan di permukiman warga.

"Kita akan ajak warga untuk menggalakkan program penghijauan melalui urban farming," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Stand Balkot Farm Warnai Acara Semasa di Balai Kota

Stan Balkot Farm Warnai Acara Semasa di Balai Kota

Sabtu, 28 September 2019 5073

Poktan Nusa Indah 011 Kebayoran Baru Selatan Panen Sayuran Organik

Kelompok Tani Nusa Indah 011 Panen Sayuran Organik

Selasa, 17 September 2019 3239

BERITA POPULER
Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2084

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1869

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 876

Perayaan tahun baru tanpa kembang api di Jakarta tetap bermakna

Tanpa Kembang Api, Perayaan Tahun Baru di Jakarta Tetap Bermakna

Minggu, 28 Desember 2025 1264

Dirut PAM Jaya menjelaskan operasional IPA mobile kepada Gubernur DKI Jakarta

Pemprov DKI Kirim Armada Penyedia Air Bersih ke Lokasi Terdampak Bencana Sumatra

Rabu, 31 Desember 2025 657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks