Kebakaran Rumah di Ceger Berhasil Dipadamkan Petugas

Selasa, 10 September 2019 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 2812

Kebakaran di Ceger Berhasil Dipadamkan Prtugas

(Foto: Nurito)

Kebakaran sebuah rumah di Jl Raya Ceger, RT 08/02  Kelurahan Ceger, Cipayung, Jakarta Timur berhasil dipadamkan petugas Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Timur.

Untuk memadamkan api,  kami mengerahkan delapan unit mobil pemadam dan 40 personel Gulkarmat Jaktim,

Kasi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan Sudin Gulkarmat Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengatakan, kebakaran tersebut diduga terjadi akibat hubungan arus pendek listrik. 

"Untuk memadamkan api,  kami mengerahkan delapan unit mobil pemadam dan 40 personel Gulkarmat Jaktim," tuturnya, Selasa (10/9).

Ia menambahkan, Tidak ada korban jiwa maupun luka, namun kerugian materi ditaksir mencapai Rp 150 juta.

"Untuk penyelidikan lebih lanjut kasus kebakaran ini ditangani aparat Kepolisian Sektor Cipayung," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
bakaran di Kramat Jati Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran di Kramat Jati Berhasil Dipadamkan Petugas

Jumat, 06 September 2019 1846

Kebakaran di Penggilingan Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran di Penggilingan Berhasil Dipadamkan Petugas

Minggu, 08 September 2019 2079

 13 Unit Pemadam Atasi Kebakaran Gudang Sepatu di Penjaringan

13 Unit Pemadam Atasi Kebakaran Gudang Sepatu di Penjaringan

Rabu, 04 September 2019 2557

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2457

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1079

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 889

Antisipasi Cuaca Ekstrem Esok Hari, Pemprov DKI Siapkan OMC

Cegah Banjir, Pemprov DKI Siapkan OMC hingga Siagakan 200 Ekskavator

Senin, 26 Januari 2026 727

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1314

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks