Disnakertrans DKI Distribusikan Daging Kurban Bagi Mustahik

Senin, 12 Agustus 2019 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 2572

 Disnakertrans DKI Distribusikan Daging Kurban Bagi Mustahik

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) DKI Jakarta mendistribusikan daging kurban bagi para mustahik baik di lingkungan internal maupun masyarakat lainnya.

Penggunaan besek bambu

Kepala Disnakertrans DKI Jakarta, Andri Yansyah mengatakan, tahun ini terkumpul hewan kurban terdiri dari sembilan ekor sapi dan lima ekor kambing.

"Enam ekor sapi kita sembelih di Pusat Pelatihan Kerja Daerah Jakarta Timur di Jalan Haji Naman, Duren Sawit. Sementara, untuk hewan kurban lainnya didistribusikan melalui masjid, musala, dan Korpri DKI Jakarta," ujarnya, Senin (12/8).

Andri menjelaskan, Disnakertrans DKI melakukan pedistribusian daging kurban menggunakan besek bambu sebagai wadah daging kurban ramah lingkungan.

"Penggunaan besek bambu juga kami maksudkan untuk ikut menggerakan ekonomi, khususnya para perajin," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Warga Kwitang Dibagikan 125 Besek Bambu Daging Kurban

Warga Kwitang Dibagikan 125 Besek Bambu Daging Kurban

Minggu, 11 Agustus 2019 2524

Pembagian Daging Kurban di Pasar Minggu Mulai Beralih Menggunakan Besek

Pembagian Daging Kurban di Pasar Minggu Beralih Gunakan Besek Bambu

Minggu, 11 Agustus 2019 5476

Masjid Baitu Taqwa Bea Cukai Gunakan Besek Untuk Kemas Daging Kurban

Pembagian Daging Kurban di Masjid Baitut Taqwa Bea Cukai Gunakan Besek Bambu

Minggu, 11 Agustus 2019 6115

Daging Kurban Dibagikan Warga Pulau Pramuka Menggunakan Wadah Ramah Lingkungan

Pembagian Daging Kurban di Pulau Pramuka Pakai Besek Bambu

Minggu, 11 Agustus 2019 2867

PPSU Pondok Bambu Kemas Daging Kurban Dengan Besek

Petugas PPSU Pondok Bambu Kemas Daging Kurban dengan Besek Bambu

Minggu, 11 Agustus 2019 3045

BERITA POPULER
Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Pemprov DKI Perluas Akses Cek Kesehatan Gratis Lewat Kolaborasi dan Inovasi Digital

Rabu, 22 Oktober 2025 1839

Pramono dan Menteri Ekraf Buka Jakarta Innovation Days

Buka JID 2025, Pramono Dorong Inovasi Inkremental untuk Pembangunan Jakarta

Selasa, 21 Oktober 2025 1293

Pohon Tumbang di Gedung Balai Yos Jakarta Utara Cepat Ditangani

Dua Pohon Tumbang di Kantor Wali Kota Jakut Berhasil Dievakuasi

Jumat, 24 Oktober 2025 643

Tanggul di Sisi Selatan Jembatan Cinta Diperkuat

Tanggul di Sisi Selatan Jembatan Cinta Diperkuat

Rabu, 22 Oktober 2025 906

Pemprov DKI-Kemensos Sinergikan Program Prioritas Nasional

Pemprov DKI-Kemensos Sinergikan Program Prioritas Nasional

Jumat, 24 Oktober 2025 502

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks