DPRD Kabupaten Banjar Kunker ke Pemkot Jakut

Jumat, 26 Juli 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1386

 DPRD Kabupaten Banjar Pelajari Pengelolaan Kepemudaan di Jakut

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Rombongan Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Utara, Jumat (26/7). Kunjungan dalam rangka mempelajari manajemen pengelolaan kegiatan kepemudaan dan olahraga di Jakarta Utara.

Semoga silaturahmi ini membawa dampak positif ke masing-masing wilayah,

Asisten Kesejahteraan Rakyat Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Utara, Wawan Budi Rohman mengatakan, selain menjalin silaturahmi kunjungan anggota dewan Kabupaten Banjar tersebut juga untuk mempelajari manajemen pengelolaan kegiatan kepemudaan dan olahraga di Jakarta Utara.

"Semoga silaturahmi ini membawa dampak positif ke masing-masing wilayah, khususnya terkait kemajuan kepemudaan dan olahraga," katanya, Jumat (26/7).

Dijelaskan Wawan, masing-masing wilayah memiliki mekanisme yang berbeda untuk pembinaan kepemudaan dan Olahraga. Selama ini, Jakarta Utara memaksimalkan potensi daerah yang dimiliki sebagai strategi pembinaan.

Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, usti Abdurrahman mengaku, banyak sekali pembelajaran yang didapat dari silaturahmi ini, seperti pola pembinaan, perencanaan dan koordinasi antar SKPD/UKPD.

"Kami akan mencoba menerapkan di wilayah kami," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 DPRD Jawa Tengah Pelajari Pengembangan Pariwisata di Kepulauan Seribu

DPRD Jawa Tengah Pelajari Pengembangan Pariwisata di Kepulauan Seribu

Senin, 22 Juli 2019 1944

 Pemkab Kepulauan Seribu Dikunjungi Pemkab Kepulauan Mentawai

Pemkab Kepulauan Mentawai Pelajari Pengelolaan Pariwisata Kepulauan Seribu

Rabu, 10 Juli 2019 1919

BERITA POPULER
Gubernur Pramono memberikan keterangan di Balai Kota

Pramono Dukung Pempus Kaji Games Kekerasan Pasca-Ledakan di Sekolah

Senin, 10 November 2025 1711

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 1864

Cuaca Berawan dan Gerimis Selimuti Jakarta

Cuaca Berawan dan Gerimis Selimuti Jakarta

Rabu, 12 November 2025 676

Temui Menko Airlangga, Pramono Usulkan Dua Proyek DKI Masuk PSN

Temui Menko Airlangga, Pramono Usulkan Dua Proyek DKI Masuk PSN

Senin, 10 November 2025 1012

Aksi unjuk rasa Serikat Pekerja Dirgantara Digital dan Transportasi (PUK SPDT FSPMI) PT Transjakarta

PT Transjakarta Tindak Tegas Pegawai Lakukan Pelanggaran

Rabu, 12 November 2025 533

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks