60 Pejabat Pemkot Jakut Ikuti Pelatihan Pengadaan Barang dan Jasa

Senin, 08 Juli 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1322

60 Pejabat Pemkot Jakut Ikuti Pelatihan Pengadaan Barang dan Jasa

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Sebanyak 60 pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Utara, mengikuti pelatihan pengadaan barang dan jasa tingkat dasar.

Dengan memiliki pengetahuan ini setidaknya mereka bisa menghindari kesalahan,

Kepala Unit Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa (UPPBJ) Jakarta Utara, EM Chamdan mengatakan, pelatihan ini bagian dari persiapan mereka untuk mengikuti ujian sertifikasi oleh Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPBJP).

Dijelaskan Chamdan, pelatihan digelar selama dua hari berisikan sembilan materi. Modul materi di antaranya pengertian, tujuan, etika dan serah terima.

"Dengan memiliki pengetahuan ini setidaknya mereka bisa menghindari kesalahan. Selanjutnya total 158 pejabat di Jakarta Utara dan Pulau Seribu yang akan dilatih," tandasnya.

BERITA TERKAIT
BPPBJ Sosialisasi E-Order ke SKPD

BPPBJ Sosialisasikan Mekanisme Sistem Aplikasi E-Order

Selasa, 25 Juni 2019 3874

BPPBJ Gelar Pengenalan Aplikasi E-Order di Balai Kota

BPPBJ Kenalkan Aplikasi E-Order

Kamis, 16 Mei 2019 9744

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 3674

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 1006

Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2154

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1942

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 880

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks