600 Personel Satpol PP Jaksel Disiagakan Saat Libur Lebaran

Minggu, 02 Juni 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 2043

Ujang Harmawan

(Foto: doc)

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Jakarta Selatan menyiagakan 600 personel untuk membantu pengamanan saat libur Lebaran.

Pengamanan dilakukan mulai di tingkat kelurahan, kecamatan hingga kota,

Patroli dilakukan di permukiman untuk mengamankan wilayah, terutama rumah yang ditinggal mudik.

"Pengamanan dilakukan mulai di tingkat kelurahan, kecamatan hingga kota selama 24 jam," ujar Ujang Harmawan, Kepala Satpol PP Jakarta Selatan, Minggu (2/6).

Selain itu, penjagaan juga dilakukan di dua tempat wisata yaitu Kebun Binatang Ragunan dan Setu Babakan, 68 mal, dan 10 stasiun MRT yang ada di Jakarta Selatan.

"Setu Babakan dan Ragunan 50 personel, kalau stasiun dan mal situasional," tuturnya.

Petugas yang jaga dibekali kendaraan operasional mobil sebanyak 130 unit dan motor sebanyak 44 unit.

"Petugas siaga 24 jam, sekaligus menghalau balapan liar, PMKS maupun preman," tandasnya.

BERITA TERKAIT
150 Personil Satpol PP Jakpus Akan Lakukan Penjagaan Selama Libur Lebaran

150 Satpol PP Jakpus Disiagakan Selama Libur Lebaran

Rabu, 29 Mei 2019 2025

 14 Kios PKL Di Jalan Petojo Sabangan 1 Ditertibkan

14 Kios PKL di Jalan Petojo Sabangan 1 Ditertibkan

Selasa, 20 Oktober 2015 4073

25 Anak Yatim Piatu Diberikan Santunan Oleh Damkar

Petugas Damkar Sektor Pasar Minggu Santuni Anak Yatim

Jumat, 31 Mei 2019 1864

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2182

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1463

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 976

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1328

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 889

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks