BPBD Berikan Tips Mudik Aman

Jumat, 31 Mei 2019 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1782

BPBD DKI Berikan Tips Mudik Aman Lebaran 2019

(Foto: doc)

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta memberikan tips mudik aman Lebaran bagi warga Ibukota.

Jangan sampai kita Lebaran, rumah kita mengalami musibah,

Kepala BPBD DKI Jakarta, Subejo mengatakan, sebelum mudik ke kampung halaman, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Antara lain listrik, kompor hingga kendaraan.

"Jangan sampai kita Lebaran, rumah kita mengalami musibah. Warga perlu perhatikan hal-hal kecil seperti ini," ujarnya, Jumat (31/5).

Ia mengingatkan, sebelum pergi mudik, warga harus memastikan kompor gas dalam kondisi padam dan mencabut selang regulator. Kemudian mencabut juga koneksi barang-barang elektronik di rumah.

berikutnya memastikan sumber listrik aman dari benda lain yang berpotensi memicu korsleting arus listrik. Salah satunya luapan air dari keran di rumah.

"Jangan lupa lapor ke RT atau RW setempat kalau mudik," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Komisi B DPRD DKI Apresiasi Mudik Gratis Yang Dilakukan Pemprov DKI

Program Mudik Gratis Pemprov DKI Diapresiasi Komisi B

Kamis, 30 Mei 2019 2417

15 Satpol PP Amankan Jalur Mudik Motor di Kalimalang

Satpol PP Bantu Amankan Jalur Mudik di Kalimalang

Kamis, 30 Mei 2019 3221

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7735

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 3090

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 945

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1094

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Kamis, 08 Januari 2026 880

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks