Petugas Gelar Operasi Praja Wibawa di Kelurahan Pulau Kelapa

Jumat, 31 Mei 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 2141

Operasi Praja Wibawa Digelar di Kelurahan Pulau Kelapa

(Foto: Suparni)

Satpol PP Kecamatan Kepulauan Seribu Utara dibantu petugas Polsek Kepulauan Seribu Utara dan TNI melakukan Operasi Praja Wibawa di Kelurahan Pulau Kelapa, Kepulauan Seribu Utara.

Pemilik warung juga kita imbau dan kita sosialisasikan agar tidak menjual petasan dan miras

Sekretaris Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, Andi Muchdar mengatakan, dalam kegiatan itu pihaknya mengerahkan sebanyak 20 personel untuk memeriksa setiap warung milik warga dan memastikan tidak ada penjualan petasan dan minuman keras (miras).

"Pemilik warung juga kita imbau dan kita sosialisasikan agar tidak menjual petasan dan miras," ujarnya,  Kamis (30/5).

Dalam operasi tersebut, pihaknya menemukan dua penjual petasan di RT 02 RW 01 dan di RT 06 RW 03  yang oleh petugas dilakukan penyitaan barang dan diimbau agar tidak lagi menjualnya.

"Harapannya, suasana aman, tertib dan kondusif bisa tercipta dengan baik," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Petugas Gabungan Gelar Pengamanan Wilayah di Pulau Harapan

Petugas Gelar Pengamanan Wilayah di Pulau Harapan

Selasa, 28 Mei 2019 1858

Warga Diimbau Tidak Main Petasan Selama Ramadan

Warga Diimbau Tidak Main Petasan Selama Ramadan

Jumat, 03 Mei 2019 1916

Satpol PP Jakbar Gencar Gelar Pengamanan Wilayah

Satpol PP Jakbar Gencar Gelar Pengamanan Wilayah

Selasa, 28 Mei 2019 2928

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7691

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 3046

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Kamis, 08 Januari 2026 863

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 540

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 1544

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks