Keran Air Siap Minum akan Disediakan di 30 Titik

Jumat, 03 Mei 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 2368

PDAM Pasang Fountain Water di 30 Titik di Jakarta

(Foto: Rudi Hermawan)

Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Jaya akan menyediakan keran air siap minum (fountain water) di beberapa lokasi di wilayah Ibukota.

Tahun ini kita targetkan memasang drinking fountain water di 30 titik,

Manager Humas PDAM JAYA, Linda Nurhandayani mengatakan, fasilitas fountain water ini merupakan bagian dari program Corporate Social Responsibility (CSR) PDAM Jaya tahun 2019.

"Tahun ini kita targetkan memasang drinking fountain water di 30 titik. Di antaranya sekolah, kantor kecamatan, puskesmas, dan RSUD," ujarnya, Jumat (3/5).

Linda menyebutkan, saat ini masih ada beberapa lokasi yang disurvei untuk melihat tekanan airnya. Dari survei tersebut akan ditentukan lokasi mana yang bisa dipasang fountain water.

"Fountain water ini kita sediakan gratis," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sambut Ramadhan, PAM Jaya Gelar PAM Islamic Fair 2019

PDAM Jaya Gelar PAM Islamic Fair 2019

Rabu, 10 April 2019 2396

PDAM Targetkan 70 Ribu Pelanggan Baru di 2019

PDAM Jaya Targetkan Tambah 70 Ribu Pelanggan Baru

Selasa, 04 Desember 2018 2731

PDAM Targetkan 70 Ribu Pelanggan Baru di 2019

PDAM Jaya Targetkan Tambah 70 Ribu Pelanggan Baru

Selasa, 04 Desember 2018 2731

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 2102

Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2104

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 700

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1892

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 879

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks