Pemkot Jakbar Gelar Pekan Olahraga Pelajar

Kamis, 28 Maret 2019 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 3452

Pemkot Jakbar Gelar Pekan Olahraga Pelajar

(Foto: Folmer)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat menggelar Pekan Olahraga Pelajar Tingkat Kota (Popkot) di GOR Cenderawasih, mulai Kamis (28/3) hingga Minggu (31/3).

Mereka yang meraih juara akan mewakili Jakarta Barat dalam pekan olahraga pelajar tingkat provinsi, Juni mendatang,

Kepala Sudin Pemuda dan Olahraga Jakarta Barat, Joko Margo Santoso mengatakan, kegiatan ini untuk menyeleksi pelajar SD, SMP dan SMA yang memiliki bakat di bidang  olahraga.

"Mereka yang meraih juara akan mewakili Jakarta Barat dalam pekan olahraga pelajar tingkat provinsi, Juni mendatang," ujar Joko, Kamis (28/3).

Kasi Olahraga Sudin Pemuda dan Olahraga Jakarta Barat, Asman menambahkan, sebanyak 10 cabang olahraga yang dipertandingkan dalam Popkot yakni atletik, renang, taekwondo, pencak silat, karate, sepakbola, bola voli, basket, sepak takraw dan tenis meja.

"Sebanyak 265 pelajar yang meraih prestasi di Popkot Jakarta Barat akan dibina selama sebulan sebelum digelarnya event serupa tingkat provinsi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Porprov DKI Tahun 2018 Pertandingkan 10 Cabang Olahraga

POPPROV DKI Tahun 2018 Pertandingkan 10 Cabang Olahraga

Sabtu, 24 November 2018 11453

 Wakil Walikota Jakbar Lepas Atlet Pekan Olahraga Pelajar

Pemkot Jakbar Lepas Kontingen Pekan Olahraga Pelajar

Kamis, 22 November 2018 2781

 Sekda Lepas Kontingen DKI ke Popwil II

Sekda Lepas Kontingen DKI ke Popwil II

Senin, 05 November 2018 3339

Sudinpora Jakpus Gelar Invitasi Pertandingan Olahraga Bela Diri

Sudinpora Jakpus Buka Turnamen Bela Diri di GOR Senen

Jumat, 19 Oktober 2018 7358

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11209

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1132

Wali Kota Jakarta Barat meninjau lokasi pengungsian penyintas banjir

Wali Kota Jakbar Pastikan Penanganan Genangan Berjalan Sesuai SOP

Jumat, 23 Januari 2026 702

Transjakarta Raih 3 Penghargaan Indonesia Human Capital Brilliance Awards 2025

Transjakarta Raih Tiga Penghargaan Indonesia Human Capital Brilliance Awards 2025

Sabtu, 24 Januari 2026 495

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 1070

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks