Wali Kota Jakbar Raih Komnas Anak Awards 2018

Senin, 19 November 2018 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2316

Walikota Jakbar Terima Penghargaan Komnas Anak Awards 2018

(Foto: Folmer)

Wali Kota Jakarta Barat, Rustam Effendi, meraih penghargaan Komnas Anak Awards 2018 di Gedung Perpustakaan Nasional, Minggu (18/11) malam. Penghargaan diberikan karena Rustam Effendi dinilai peduli terhadap pendidikan anak usia sekolah di Jakarta Barat.

Program JBM telah diterapkan pada 102 titik lokasi yang tersebar di 56 kelurahan se Jakarta Barat

Rustam mengatakan, penghargaan ini terkait dengan program jam belajar masyarakat (JBM) yang gencar disosialisasikan Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat sejak Agustus 2018.

"Program JBM telah diterapkan pada 102 titik lokasi yang tersebar di 56 kelurahan se Jakarta Barat," jelas Rustam, Senin (19/11).

Ia mengungkapkan, program JBM bersifat gerakan yang mengajak warga akan pentingnya jam belajar malam bagi anak-anak.

"Program JBM masih dalam tahap mengajak warga untuk menciptakan ruang dan waktu yang cukup bagi anak usia sekolah untuk belajar di malam hari," ujarnya.

Ia berharap, penghargaan Komnas Anak Awards 2018 ini menjadikan program JBM lebih bermanfaat lagi bagi warga Jakarta Barat.

"Program JBM untuk anak-anak kita," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Camat Tambora Gelar Sidak JBM di Tanah Sereal

Camat Tambora Pantau Jam Belajar Malam di Tanah Sereal

Rabu, 19 September 2018 4023

Gerakan JBM di Jakbar Gencar Disosialisasikan

Pemkot Jakbar Gencar Sosialisasikan Jam Belajar Masyarakat

Senin, 10 September 2018 3751

Pemkot Jakbar - MUI Gelar Seminar Bahaya Narkoba - LGBT

Pemkot Jakbar - MUI Gelar Seminar Bahaya Narkoba

Kamis, 06 September 2018 2795

Walikota Jakbar Meninjau Pelaksanaan JBM di Kembangan Utara

Pemkot Jakbar Aktifkan Jam Belajar Masyarakat

Rabu, 08 Agustus 2018 6345

Pelaku Usaha Industri Pariwisata di Jakbar Diajak Ikut Meriahkan Asian Games

Pemkot Jakbar akan Hidupkan Kembali Program Jam Belajar Anak

Selasa, 31 Juli 2018 3357

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2607

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1239

Masa pembelajaran jarak jauh (PJJ) diperpanjang

Pramono Perpanjang Masa PJJ Sampai 1 Februari

Kamis, 29 Januari 2026 819

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 1073

Petugas Dishub mengangkut motor yang parkir liar di depan Pasar Cipulir

Sudinhub Jaksel Tindak Parkir Liar di Jalan Ciledug Raya

Rabu, 28 Januari 2026 651

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks