Komisi B Bahas Usulan Dua SKPD di KUPA-PPAS Perubahan 2018

Kamis, 30 Agustus 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1544

Komisi B DPRD Gelar Rapat Bersama Dua SKPD

(Foto: Adriana Megawati)

Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta hari ini menggelar rapat pembahasan usulan dua Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dalam Kebijakan Umum Perubahan APBD dan Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUPA-PPAS) Perubahan 2018.

Banyak sekali evaluasi dari kita terkait program yang belum tajam

Dua SKPD tersebut masing-masing Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah serta Perdagangan (KUKMP) dan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP).

"Banyak sekali evaluasi dari kita terkait program yang belum tajam dan menimbulkan dampak positif," ujar Mualif, Sekretaris Komisi B DPRD DKI Jakarta, Kamis (30/8).

Ia berharap, melalu rapat ini, anggaran yang diusulkan SKPD dalam KUPA-PPAS Perubahan 2018 dapat menjadi terobosan untuk meningkatkan perekonomian di Ibukota.

"Anggaran ini hampir semua kita krtitisi dan masih menjadi bahan evaluasi kita," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Banggar-TAPD Akan Bahas KUPA-PPAS 2018 Hari ini

Banggar-TAPD Bahas KUA-PPAS APBD Perubahan 2018 Hari Ini

Selasa, 28 Agustus 2018 2179

Komisi B Bahas Usulan Dishub di KUPA-PPAS Perubahan 2018

Komisi B Bahas Usulan Dishub di KUPA-PPAS Perubahan 2018

Rabu, 29 Agustus 2018 1778

BERITA POPULER
Belasan Ribu Pelari Ramaikan Eco RunFest 2025 di Plaza Timur GBK

Ribuan Peserta Ramaikan Eco RunFest 2025

Minggu, 23 November 2025 736

BMKG Prediksi Hujan Guyur Jakarta Mulai Siang Hingga Malam

Hujan Diperkirakan Guyur Sebagian Jakarta Hari Ini

Minggu, 23 November 2025 712

Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1370

Rano Karno memberikan sambutan pada kegiatan Wakuncar Melawai showcase di M Blok Hub

Wagub DKI Ingin Blok M Hub Direplikasi di Tempat Lain

Sabtu, 22 November 2025 665

Satu alat berat sedang mengeruk lumpur Kali Ciliwung

Normalisasi Ciliwung Sasar Kelurahan Cililitan dan Pengadegan


Jumat, 21 November 2025 880

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks