DPRD Malang Kunker ke Pemkot Jakpus

Selasa, 24 Juli 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 1958

 DPRD Kota Malang Studi Banding ke Pemkot Jakpus

(Foto: Suparni)

14 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Malang hari ini melakukan kunjungan kerja  (kunker) ke Kantor Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Pusat.

Kita ingin mengadopsi secara teknis tata pengelolaan anggaran dan  kesejahteraan sosial

Maksud kedatangan rombongan anggota dewan dari luar daerah tersebut ingin mempelajari tata pengelolaan anggaran daerah dan kesejahteraan sosial.

"Kita ingin mengadopsi secara teknis tata pengelolaan anggaran dan  kesejahteraan sosial. Termasuk penanganan anak jalanan," ujar Abdul Rahman, Ketua DPRD Kota Malang, Selasa (24/7).

Ia mengaku selama berada di Jakarta belum menemui adanya anak jalanan. Hal ini menunjukan penanganan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) di Ibukota telah tertangani dengan baik.

"Berbeda dengan di Kota Malang masih banyak anak jalanan. Kita perlu belajar dari Jakarta Pusat," katanya.

Asisten Kesejahteraan Rakyat (Askesra) Jakarta Pusat, M Fahmi mengucapkan terima kasih karena kota Jakarta Pusat dipilih sebagai tempat studi banding.

"Kita sampaikan sistem anggaran e-budgeting kita sudah transparan, mulai dari belanja, pemberian TKD hingga pengelolaan dana sosial. Ini mungkin bisa dijadikan rujukan bagi Kota Malang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
DPRD Sungai Penuh Jambi Mengunjungi Pemkot Jakpus

DPRD Kota Sungai Penuh Studi Banding ke Pemkot Jakpus

Kamis, 19 April 2018 2319

DPRD Kabupaten Kudus Studi Banding Adminduk di Sudin Dukcapil Jakpus

DPRD Kabupaten Kudus Studi Banding ke Sudin Dukcapil Jakpus

Rabu, 06 Juni 2018 2013

 DPRD Sumatera Barat Kunker ke DPRD DKI

DPRD Sumatera Barat Kunker ke DPRD DKI

Selasa, 24 April 2018 1763

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2359

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 1142

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1646

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1490

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1180

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks