Perizinan Kapal Jenazah Ditarget Rampung Mei

Kamis, 06 April 2017 Reporter: Suparni Editor: Andry 4075

Pengadaan Kapal Jenazah Dianggarkan Rp.2,8 Milyar

(Foto: Suparni)

Aparatur Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan menargetkan proses perizinan kapal jenazah di wilayahnya selesai Mei 2017 nanti.

Bulan Mei kita harap sudah selesai proses perizinan dan dapat tayang lelang

"Bulan Mei kita harap sudah selesai proses perizinan dan dapat tayang lelang. Sehingga Juni bisa dimulai pembuatan kapal," kata Agus Setiawan, Camat Kepulauan Seribu Selatan, Kamis (6/4).

Agus menuturkan, pengadaan satu unit kapal jenazah dianggarkan Rp sebesar 2,85 miliar. Kini seluruh persyaratan lelang seperti Rencana Umum Pengadaan (RUP) dan gambar kapal telah terpenuhi.

"Ini butuh proses. Kita utamakan disetujui gambar dulu ke Kemenhub sebagai syarat agar cepat masuk lelang," ujarnya.

Agus meyakini, pembuatan kapal jenazah bisa selesai tepat waktu seperti saat pembuatan Kapal Prabu Bahari yang hanya memakan waktu lima bulan.

BERITA TERKAIT
Pengadaan Kapal Jenazah Diminta Konsisten Waktu

Lelang Kapal Jenazah Diminta Segera Diajukan

Rabu, 05 April 2017 5677

Kapal Jenazah di Kepulauan Seribu Segera Direalisasikan

Kapal Jenazah di Kepulauan Seribu Segera Direalisasikan

Rabu, 22 Maret 2017 5604

Pemeliharaan Jalan Usulan Paling Tinggi Di Musrenbang

Kepulauan Seribu Utara Usulkan Pengadaan Kapal Jenazah

Kamis, 17 Maret 2016 4085

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2242

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1520

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1052

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1383

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 902

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks