Larangan Parkir Liar Disosialisasikan di Jl Arjuna Utara

Kamis, 16 Maret 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Toni Riyanto 6430

Larangan Parkir Liar Disosialisasikan di Jl Arjuna Utara

(Foto: Rudi Hermawan)

Larangan parkir liar disosialisasikan petugas Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Barat kepada pengendara di Jl Arjuna Utara, Kelurahan Duri Kepa, Kecamatan Kebon Jeruk.

Hari ini kami berikan imbauan untuk memindahkan kendaraan

Komandan Unit Tindak Sektor 3 Sudinhub Jakarta Barat, Muhatim mengatakan, masyarakat mengeluhkan area badan jalan dan trotoar di Jl Arjuna Utara dijadikan untuk parkir liar.

"Hari ini kami berikan imbauan untuk memindahkan kendaraan. Tapi, jika besok masih diulang langsung kita derek," ujar Muhatim, Kamis (16/3).

BERITA TERKAIT
3 Truk Kontener Terjaring Operasi Liar

Belasan Kendaraan di Jaksel Terjaring Razia Parkir Liar

Kamis, 16 Maret 2017 9986

Camat Kebayoran Lama Tinjau Operasi Parkir Liar

Puluhan Kendaraan di Kawasan Pasar Kebayoran Lama Ditindak

Kamis, 09 Maret 2017 3997

 42 Kendaraan Terjaring Razia Parkir Liar di Kebayoran Baru

42 Kendaraan Terjaring Razia Parkir Liar di Kebayoran Baru

Rabu, 08 Maret 2017 3595

BERITA POPULER
BMKG: Cuaca Berawan Selimuti Jakarta Hari Ini

BMKG: Cuaca Berawan Selimuti Jakarta Hari Ini

Senin, 24 November 2025 905

Belasan Ribu Pelari Ramaikan Eco RunFest 2025 di Plaza Timur GBK

Ribuan Peserta Ramaikan Eco RunFest 2025

Minggu, 23 November 2025 846

BMKG Prediksi Hujan Guyur Jakarta Mulai Siang Hingga Malam

Hujan Diperkirakan Guyur Sebagian Jakarta Hari Ini

Minggu, 23 November 2025 824

Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1441

Satu alat berat sedang mengeruk lumpur Kali Ciliwung

Normalisasi Ciliwung Sasar Kelurahan Cililitan dan Pengadegan


Jumat, 21 November 2025 972

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks