Pengemis Sakit Kaki di Tanah Abang Dievakuasi

Minggu, 13 November 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 6445

Pengemis Sakit di Blok G Tanah Abanv di Selamatkan Sudin Sosial

(Foto: Rudi Hermawan)

Siung (59), seorang pengemis yang menderita sakit kaki dievakuasi petugas Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat dari pintu masuk Pasar Blok G, Tanah Abang ke panti sosial.

Kondisinya tidak sanggup berdiri dengan tegak

"Kondisinya tidak sanggup berdiri dengan tegak. Jadi tidak bisa cari pekerjaan lain selain mengemis," kata Susana Budi Susilowati, Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat, Minggu (13/11).

Ia menjelaskan, pada Agustus 2012 lalu, pengemis ini mengaku sempat terjatuh ke lubang dan terluka parah di bagian kaki. Sampai saat ini lukanya tersebut belum sembuh lantaran tidak pernah mendapat penanganan medis.

"Sakit yang diderita korban hanya diobati dengan jamu karena tidak punya biaya ke dokter," ujarnya.

Menurut Susana, sehari-hari, pria yang memiliki empat anak tersebut mengemis sejak pukul 07.00-11.00 di depan Pasar Blok G Tanah Abang. Adapun penghasilannya dari hasil mengemis per harinya antara Rp 50-150 ribu.

"Pengemis ini kita bawa ke panti agar mendapatkan perawatan dan pembinaan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Meresahkan Seorang ODMK di Menteng Diamankan

Seorang ODMK Diamankan Petugas di Menteng

Kamis, 20 Oktober 2016 3721

Sudin Sosial Jakpus Siap Tampung Siswa Tuna Wisma di Kampung Bali

Sudin Sosial Jakpus Siap Tampung Siswa Tuna Wisma di Kampung Bali..>>

Jumat, 30 September 2016 1619

Sudin Sosial Jakpus Siap Tampung Siswa Tuna Wisma di Kampung Bali

Sudin Sosial Jakpus Siap Tampung Siswa Tuna Wisma di Kampung Bali..>>

Jumat, 30 September 2016 1619

DKI Ajukan Anggaran Rp 66 Miliar untuk Pengamanan Pilkada

Petugas P3S Jakpus Evakuasi Lansia Demensia Telantar

Selasa, 27 September 2016 5766

       Dinas Sosial Tawarkan Irwan Tinggal di Panti Sosial

DKI Siap Tampung Bocah 'Bajaj' di Panti Sosial

Selasa, 27 September 2016 3831

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2116

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 916

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1397

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1784

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1263

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks