Warga Jakbar Diminta Segera Bayar PBB-P2

Rabu, 03 Agustus 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 4464

Anas Minta Para WP di Jakbar Segera Bayar PBB-P2

(Foto: Humas Jakarta Barat)

Para wajib pajak (WP) di Jakarta Barat diminta segera membayar Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan Perkotaan (PBB-P2) tahun ini.

PBB-P2 sangat penting dibayarkan untuk dana pembangunan

"PBB-P2 sangat penting dibayarkan untuk dana pembangunan," kata Anas Effendi, Wali Kota Jakarta Barat, Rabu (3/8).

Anas berharap, PBB-P2 dapat dibayarkan para WP sebelum jatuh tempo yakni 31 Agustus 2016. Bila tidak demikian, WP akan dikenakan sanksi denda keterlambatan.

Sementara itu, Kepala Suku Dinas Pelayanan Pajak Jakarta Barat, Umiyati menambahkan, target penerimaan PBB-P2 tahun 2016 di wilayahnya sebesar Rp 1.045.327.678.298.

BERITA TERKAIT
 Puluhan WP PBB P2 Kategori Besar di Taman Sari Ikut Sosialisasi

Wajib Pajak Dapat Ajukan Pengurangan PBB P2

Kamis, 28 Juli 2016 6679

Penerimaan Pajak Reklame Taman Sari Diprediksi Menurun

Penerimaan Pajak Reklame Taman Sari Diprediksi Menurun

Minggu, 31 Juli 2016 5282

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194924

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7667

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 3027

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 1522

Arus Balik Pemudik Mulai Terlihat di Terminal Tanjung Priok

Arus Balik Nataru di Terminal Tanjung Priok Mulai Terlihat

Sabtu, 03 Januari 2026 1356

Baznas (Bazis) DKI meluncurkan Ekspedisi Dapur Kemanusiaan bagi warga Aceh

Baznas Bazis akan Lakukan Ekspedisi Dapur Kemanusiaan ke Aceh

Rabu, 07 Januari 2026 656

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks