JICC Jadi Momentum Perkuat Industri Kopi Jakarta di Pasar Global

Kamis, 06 November 2025 Muhammad Ibnu Aqil 105


‎Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno menghadiri Jakarta International Coffee Conference (JICC) 2025 di Gedung A. A. Maramis, Kementerian Keuangan, Jakarta Pusat. 

Dalam kesempatan ini, Rano mengaku bangga Jakarta bisa menjadi tuan rumah ajang bergengsi ini karena dinilai sangat strategis memajukan industri kopi Jakarta ke level internasional.

Rano menambahkan JICC sangat penting untuk mendorong gagasan, inovasi dan jejaring pelaku industri kopi di Jakarta.

VIDEO TERKAIT
PRAM KOPI.mp4

Pramono Dukung Kemajuan Usaha Kopi di Jakarta

Urban Farming di RPTRA Rawa Jaya.mp4

Menengok Geliat Urban Farming di RPTRA Rawa Jaya

1007_yoanna_dwp gelar pelatihan barista.mp4

DWP DKI Gelar Pelatihan Barista di Pameran Flona

VIDEO LAINNYA
ENG Rano Kopp.mp4

JICC Becomes a Momentum to Strengthen Indonesia's Coffee Industry in the Global Market

Rano Kopp.mp4

JICC Jadi Momentum Perkuat Industri Kopi Jakarta di Pasar Global