Sabtu, 12 Juli 2025 Muhammad Ibnu Aqil 603
Wakil Gubernur DKI Jakarta Rano Karno mendukung sertifikasi guru ngaji dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP).
Hal ini sampaikan Rano saat menghadiri
acara Silaturahim Tilawati Nasional di Masjid Istiqlal Jakarta, Sawah Besar, Jakarta Pusat, Sabtu, 12 Juli 2025.
Rano menilai, sertifikasi guru ngaji ini dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat sekaligus membuka peluang peningkatan kesejahteraan.