Jumat, 25 Oktober 2024 Yoanna Alverina 1192
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Teguh Setyabudi membuka Executive Summit Meeting (ESM) Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta.
Acara digelar di Ballroom Hotel Aryaduta, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (25/10).