Pj Gubernur Senam Bareng Warga di Terminal Rawa Buaya

Minggu, 23 Oktober 2022 Ramdhoni 986


Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono mengikuti senam bersama warga di halaman parkir Terminal Rawa Buaya, Duri Kosambi, Jakarta Barat, Minggu (23/10).


Kegiatan senam bersama ini dalam rangka mengajak warga, khususnya  Jakarta Barat untuk membiasakan pola  hidup sehat.

VIDEO TERKAIT
1506_yoana_42 Warga Cempaka Putih timur ikuti festival olahraga cabor senam_1.mp4

Festival Olahraga Rakyat Cabor Senam Tingkat Kelurahan Dilombakan

VIDEO LAINNYA
NGOBROL BERJAK SAHID.mp4

Ngobrol Bareng Beritajakarta Ajak Pelajar SMK Sahid Mengenal Jurnalistik ‎

PEPARPENAS XI Simbol Kesetaraan dan Prestasi Paralimpik Indonesia.mp4

PEPARPENAS XI Simbol Kesetaraan dan Prestasi Paralimpik Indonesia