193 Lampu LED Smart System Dipasang di JLNT Casablanca

Rabu, 19 Oktober 2016 Desri Arfin 2412


Dinas Perindustrian dan Energi Provinsi DKI Jakarta melakukan pergantian 193 lampu penerangan jalan umum (PJU) Light Emmiting Diode (LED) dengan lampu LED Smart system, di Jalan Layang Non Tol (JLNT) Casablanca, Setiabudi, Jakarta Selatan, Rabu (18/10/2016) kemarin. Nampak sejumlah petugas PJU dari Sudin Peridustrian dan Energi Jakarta Selatan dan Jakarta Pusat melakukan pergantian lampu saat intensitas kendaraan yang melintas sudah mulai berkurang. Dengan menggunakan mobil operasional PJU, petugas melepas lampu yang lama dengan LED smart system, terlihat hasil dari lampu tersebut menghasilkan cahaya putih.

VIDEO TERKAIT
0609_bayu_GUB_Smart System.flv

DKI akan Ganti 89 Ribu Lampu PJU dengan LED

1808_Stok LED.flv

DPE Butuh Mobil Tangga Dengan Jangkauan Tinggi

1904_PJUPuser.flv

PJU Kepulauan Seribu Gunakan Jaringan Kabel dan PLTS

VIDEO LAINNYA
WAGUB BOM.mp4

Rano Kunjungi Korban Ledakan SMAN 72 di Rumah Sakit

FINAL VOLI.mp4

Tim Voli DKI Akui Keunggulan Jabar di Final POPNAS