Fasilitas untuk Warga DKI Terus Ditingkatkan

Jumat, 16 September 2016 Bayu Suseno 1698


Pemprov DKI Jakarta terus melakukan perbaikan sejumlah fasilitas untuk kenyamanan warga Ibukota. Salah satu program yang menjadi konsen Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yakni penataan pemukiman kumuh, dan pedagang kaki lima (PKL). Dari Informasi yang diperoleh Beritajakarta TV, Jumat (16/9/2016) program penataan pemukiman kumuh oleh Pemprov DKI Jakarta dilakukan melalui proses relokasi warga dari bantaran kali ke rumah susun.  Warga yang terelokasi ini juga mendapatkan berbagai fasilitas gratis seperti layanan bus sekolah, dan transjakarta serta bantuan usaha bagi warga rusun yang hendak membuka usaha. Sedangkan untuk pedagang kaki lima yang kerap berjualan di jalur hijau dan menempatkan lapaknya di atas saluran telah disediakan lokasi binaan (Lokbin).

VIDEO TERKAIT
0909_pkl_kebayoran_lama_1.flv

Lahan Relokasi PKL Kebayoran Lama Dianggarkan 2017 Mendatang

0809_DPRD_warga_relokasi_1.flv

KPU dan Dinas Dukcapil Diminta Tangani Warga Relokasi

VIDEO LAINNYA
TURAP PADEMANGAN.mp4

Petugas Perbaiki Turap dan Saluran Phb Pademangan Barat

Gub Piala.mp4

Jakarta Diproyeksi Jadi Kota Wisata Olahraga

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik