Kantor Baru Kecamatan Kelapa Gading Harus Nyaman

Jumat, 12 Agustus 2016 Agung Supriyanto 1487


Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) DKI Jakarta menilai proses rehab total Kantor Kecamatan Kelapa Gading, Jalan Boulevard Raya, Kelurahan Kelapa Gading Timur, Kecamatan Kelapa Gading Jakarta Utara, butuh penyempurnaan agar pelayanan maksimal kepada masyarakat terwujud. Dari data yang diterima Beritajakarta TV, Kamis ( 11/8/2016 ), rehab total Kantor Kecamatan Kelapa Gading tersebut rencananya akan dibangun 5 lantai, dengan luas 2700 meter, dan rencannya akan rampung pada Desember 2016 mendatang. Saat ini rehab total kantor kelurahan tersebut hanya butuh perbaikan-perbaikan design saja agar kantor tersebut jika rampung memberikan kenyamanan bagi pegawai, karyawan maupun warga. Rehab total Kantor Kecamatan Kelapa Gading dianggarkan sebesar Rp 14.7 miliyar.


VIDEO TERKAIT
0808_BappedaKantorLurahOke.flv

Rehab Berat Dua Kantor Lurah di Jakpus Tidak Sesuai K3

0403_kantor_lurah.flv

9 Kantor Lurah dan 1 Kantor Camat di Jakarta Barat Siap Ditempati

1706_KerukPHBPelepah.flv

Warga Apresiasi Penanganan Genangan di Kelapa Gading Timur

VIDEO LAINNYA
DIGILAND RUN.mp4

Pemerintah Jakarta Dukung Penuh Gelaran Digiland Run 2025

ENG PRAM DAY CARE.mp4

Pramono Appreciates Completeness of Daycare Facilities at City Hall

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik