Saluran di Jalan Pulau Kecil Sunter Jaya Dikuras

Minggu, 10 April 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 2951

Saluran Jalan Pulau Kecil Sepanjang 250 Meter Dikuras

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Utara menguras saluran air di Jalan Pulau Kecil, Sunter Jaya, Tanjung Priok.

Pengurasan dikerjakan sepanjang 250 meter dari akhir Maret 2022 lalu

Kasatpel SDA Kecamatan Tanjung Priok, Denny Tri Hendarto mengatakan, pengurasan dilakukan karena sedimentasi lumpur pada saluran sudah cukup padat.

"Pengurasan dikerjakan sepanjang 250 meter dari akhir Maret 2022 lalu," ujarnya, Minggu (10/4).

Ia menuturkan, pengerjaan pengurasan saluran yang memiliki lebar dua meter dan tinggi 1,5 meter ini melibatkan dua operator berikut satu alat berat. Bila tak ada kendala, pengurasan ditargetkan selesai akhir Mei 2022 mendatang.

"Dengan dilakukan pengurasan, kita harap kawasan sekitar bisa terbebas dari genangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pasukan Biru Kuras Endapan Lumpur di Saluran Phb Meruya Indah

Saluran Penghubung Meruya Indah Dikuras

Rabu, 06 April 2022 2635

Pengurasan Saluran Air di Jalan Kebon Sirih Timur Dalam Capai 50 Persen

Progres Pengurasan Saluran Kebon Sirih Timur Capai 50 Persen

Selasa, 05 April 2022 2800

Pengurasan Saluran Air di Jalan Kesehatan Capai 70 Persen

Pengurasan Saluran Air Jalan Kesehatan Sudah 70 Persen

Selasa, 29 Maret 2022 2773

BERITA POPULER
 1.000 Orang di Jakbar Ikuti CKG di Peringatan Hari Ibu

1.000 Warga Jakbar Ikuti CKG di Peringatan Hari Ibu

Kamis, 11 Desember 2025 5498

Badan Kehormatan (BK) DPRD DKI Jakarta menggelar BK Award 2025

BK Award 2025 Wujud Akuntabilitas Kinerja Anggota DPRD DKI

Senin, 15 Desember 2025 1041

Peringatan Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional (HKSN) 2025 di TMII, Jakarta Timur

HKSN 2025, Pilar Sosial Perkokoh Solidaritas dan Kepedulian Warga

Senin, 15 Desember 2025 828

Satu unit ekskavator melakukan pengerukan saluran penghubung Pulo di Jalan Raya Pasar Minggu

Pengerukan Saluran Phb Pulo Ditarget Kelar Sebulan

Minggu, 14 Desember 2025 1016

Pramono membuka Musyawarah Nasional INTI di (INTI) di Aston Kemayoran City

Buka Munas INTI, Pramono Tegaskan Komitmennya Jadi Pemimpin Semua Golongan

Sabtu, 13 Desember 2025 1201

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks