49 Pelanggar Prokes di Jakbar Terjaring Operasi Tibmask

Jumat, 21 Januari 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 2801

 49 Pelanggar Ditertibkan di Palmerah dan Kalideres

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

49 pelanggar protokol kesehatan (prokes) dengan tidak mengenakan masker di Kalideres dan Palmerah, Jakarta Barat ditertibkan dalam Operasi Tertib Masker (Tibmask).

Dalam Operasi Tibmask di dua wilayah kecamatan ini, kita tertibkan 49 orang pelanggar

Kepala Satpol PP Jakarta Barat, Tamo Sijabat mengatakan, Operasi Tibmask akan terus dilakukan agar warga tertib menerapkan prokes.

"Dalam Operasi Tibmask di dua wilayah kecamatan ini, kita tertibkan 49 orang pelanggar," ujarnya, Jumat (21/1).

Ia merinci, dari 49 pelanggar, 38 orang di antaranya ditertibkan di Jalan Peta Barat Raya, Kalideres dan 11 orang lainnya di Jalan Kamboja, Kota Bambu Utara, Palmerah.

"41 orang dikenakan sanksi sosial membersihkan sampah. Sementara delapan pelanggar sisanya didenda administrasi, " tandasnya.

BERITA TERKAIT
Operasi Tertib Masker Masih Digencarkan Satpol PP di Jakarta Utara

67 Orang Terjaring Operasi Tertib Masker di Kecamatan Koja dan Tanjung Priok

Jumat, 07 Januari 2022 2657

58 Pelanggar Disanksi Tibmask di Jalan Letjend Suprapto

58 Pelanggar Tertib Masker di Jl Letjen Suprapto Disanksi

Kamis, 04 November 2021 2835

92.620 Pelanggar Tidak Pakai Masker Ditertibkan di Jaksel

92.620 Pelanggar Tibmask di Jaksel Disanksi

Selasa, 04 Januari 2022 2738

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1002

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 846

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1341

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 737

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1211

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks