Sudin SDA Kepulauan Seribu Lakukan Perawatan Tanggul Sisi Timur Pulau Pramuka

Kamis, 10 Juni 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1937

Sudin SDA Kepulauan Seribu Lakukan Perawatan Tanggul Sisi Timur Pulau Pramuka

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Kepulauan Seribu melakukan perawatan tanggul sisi timur laut Pulau Pramuka di Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara.

Sudah mencapai sekitar 75 meter

Kepala Suku Dinas SDA Kepulauan Seribu, Hendri mengatakan, perawatan tanggul dilakukan dengan menyempurnakan lagi struktur tanggul agar tetap kuat dan kokoh.

"Perawatan tanggul akan dilakukan sepanjang 155 meter, saat ini sudah mencapai sekitar 75 meter," ujarnya, Rabu (10/6).

Menurutnya, sebanyak 11 personel dikerahkan untuk melakukan pekerjaan perawatan tanggul pembatas Pulau Pramuka tersebut.

"Pekerjaan sudah dimulai sejak 24 Mei 2021 dan ditargetkan rampung akhir Juni ini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Breakwater Roboh di Pulau Karya Diperbaiki

Perbaikan Breakwater di Sisi Timur Pulau Karya Capai 80 Persen

Jumat, 04 Juni 2021 2412

Breakwater Rusak di Pulau Pramuka Diperbaiki Petugas

Tanggul Pemecah Gelombang Sisi Barat Laut Pulau Pramuka Diperbaiki

Rabu, 17 Maret 2021 3176

Perbaikan Tanggul Laut Sisi Selatan Pulau Panggang Rampung

Perbaikan Tanggul Laut Sisi Selatan Pulau Panggang Rampung

Kamis, 18 Februari 2021 1953

BERITA POPULER
Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2031

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1811

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 864

Perayaan tahun baru tanpa kembang api di Jakarta tetap bermakna

Tanpa Kembang Api, Perayaan Tahun Baru di Jakarta Tetap Bermakna

Minggu, 28 Desember 2025 1218

Dirut PAM Jaya menjelaskan operasional IPA mobile kepada Gubernur DKI Jakarta

Pemprov DKI Kirim Armada Penyedia Air Bersih ke Lokasi Terdampak Bencana Sumatra

Rabu, 31 Desember 2025 614

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks