Permukiman Warga Pademangan Timur Disemprot Disinfektan

Kamis, 24 Desember 2020 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Andry 2470

Permukiman Warga RW 08 Pademangan Timur Disemprot Cairan Disinfektan

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Permukiman warga RW 08, Pademangan Timur, Pademangan, Jakarta Utara disemprot cairan disinfektan.

Penyemprotan melibatkan lima petugas PPSU dibantu empat warga setempat

Lurah Pademangan Timur, Bambang Mulyanto mengatakan, penyemprotan dilakukan untuk mencegah peningkatan penyebaran COVID-19 di wilayahnya.

"Di permukiman RW 08, ada sejumlah warga yang terindikasi terpapar COVID-19," katanya, Kamis (24/12). 

Menurut Bambang penyemprotan ini sebagai upaya memberikan rasa aman bagi warga menjelang libur Natal 2020 dan Tahun Baru 2021. Dengan begitu, warga bisa menjalani liburan di rumah bersama keluarga tanpa harus ke lokasi-lokasi hiburan yang berpotensi menimbulkan kerumunan.

"Penyemprotan melibatkan lima petugas PPSU dibantu empat warga setempat," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
PMI Jakpus Semprot Cairan Desinfektan di Gedung Sarinah dan Museum Gajah

Gedung Sarinah dan Museum Gajah Disemprot Disinfektan

Kamis, 17 Desember 2020 4841

Maret - Desember, 10.100 Lokasi di Jaktim Disemprot Disinfektan

10.100 Lokasi di Jaktim Telah Disemprot Disinfektan

Kamis, 10 Desember 2020 1493

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2276

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1553

Komisi Informasi (KI) DKI Jakarta

Partisipasi Badan Publik Ikut E-Monev Terus Meningkat

Jumat, 07 November 2025 579

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1091

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1413

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks