BMKG: Waspada Hujan Disertai Angin Kencang di Jaksel dan Jaktim

Jumat, 04 Desember 2020 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Erikyanri Maulana 1742

Waspada Hujan di Sertai Angin Kencang di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur pada Siang Jelang Sore Ha

(Foto: doc)

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi sejumlah wilayah DKI Jakarta akan diguyur hujan hari ini. Warga diminta tetap waspada dengan perubahan cuaca.

Malam hari hujan ringan, sedangkan dini hari berawan,

Kepala Bagian Hubungan Masyarakat BMKG, Achmad Taufan Maulana mengatakan, pagi hari cerah berawan. Siang hari hujan sedang  di Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.

"Malam hari hujan ringan, sedangkan dini hari berawan," ujarnya, Jumat (4/12).

Taufan menyebutkan, suhu udara di Jakarta hari ini antara 24 hingga 30 derajat celcius dengan kelembaban udara 75 sampai 95 persen.

BMKG juga mengimbau warga untuk waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur pada siang menjelang sore hari.

BERITA TERKAIT
Waspada Hujan di Sertai Kilat di Jakarta Selatan Siang dan Sore Hari

BMKG: Waspada Hujan Disertai Kilat di Jakarta Selatan

Rabu, 02 Desember 2020 1575

Sejumlah Wilayah di Jakarta Diguyur Hujan

Sejumlah Wilayah di Jakarta Diprediksi Hujan

Sabtu, 01 Februari 2020 1836

 Delapan Tandon Air Dibangun Satgas SDA di Pulau Pramuka

Delapan Tandon Air Hujan Dibangun di Pulau Pramuka

Rabu, 02 Desember 2020 2198

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2388

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 815

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1233

Antisipasi Cuaca Ekstrem Esok Hari, Pemprov DKI Siapkan OMC

Cegah Banjir, Pemprov DKI Siapkan OMC hingga Siagakan 200 Ekskavator

Senin, 26 Januari 2026 507

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 1194

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks