Lumpur Saluran Penghubung Kali Asem Dikeruk

Jumat, 27 November 2020 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 2614

Kecamatan Kebayoran Baru Kuras PHB Kali Asem

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 10 petugas PPSU Kelurahan Cipete Utara bersama dengan tujuh Satgas SDA dan tiga UPK Badan Air Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, mengeruk sedimen lumpur di saluran penghubung Kali Asem, RT 06/07, Cipete Utara.

Agar saat hujan dapat menampung banyak air

Kepala Seksi Ekonomi dan Pembangunan (Ekbang) Kelurahan Cipete Utara, Andreas Ginting mengatakan, pengerukan saluran yang memiliki lebar empat meter dan panjang 170 meter ini dilakukan sejak Kamis (26/11) kemarin dan diharapkan selesai Minggu (29/11) lusa.

"Pengerukan kami lakukan dalam rangka normalisasi agar saat hujan dapat menampung banyak air," ujarnya.

Andreas menjelaskan, proses pengerukan lumpur setebal 40 sentimeter di saluran tersebut dilakukan petugas secara manual dengan menggunakan cangkul dan sekop serta karung plastik.

"Kami harapkan, pengurasan ini dapat mengantisipasi genangan di sekitar lokasi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengurasan Saluran Jl Pademangan IV Ditargetkan Rampung Hari ini

Pengurasan Saluran di Pademangan Ditarget Rampung Hari Ini

Jumat, 20 November 2020 1656

Pengurasan Saluran Jl Pademangan IV Ditargetkan Rampung Hari ini

Pengurasan Saluran di Pademangan Ditarget Rampung Hari Ini

Jumat, 20 November 2020 1656

Satgas SDA Kecamatan Kebayoran Baru Kuras Saluran PHB Taman Puring

Saluran Phb Taman Puring Dikuras

Rabu, 18 November 2020 2235

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2308

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 596

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1582

Komisi Informasi (KI) DKI Jakarta

Partisipasi Badan Publik Ikut E-Monev Terus Meningkat

Jumat, 07 November 2025 648

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1125

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks