378 Peserta Ikut Tes Rapid di Terminal Pulogebang

Senin, 13 Juli 2020 Reporter: Nurito Editor: Erikyanri Maulana 3918

378 Peserta Ikuti Rapid Test di Terminal Pulogebang

(Foto: Nurito)

Untuk mencegah penyebaran Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) sejak dini, Unit Pengelola Terminal Terpadu Pulogebang, bersama Puskesmas Kecamatan Cakung, Jakarta Timur menggelar tes tapid di lantai dua kantor pengelola terminal.

Makanya perlu dilakukan pencegahan,

Tercatat, sebanyak 378 peserta yang merupakan ASN dan PJLP mengikuti tes rapid kali ini. Sebelum tes, para peserta didata dan diperiksa suhu tubuhnya.

Kepala Unit Pelayanan Terminal Terpadu Pulogebang, Jakarta Timur, Bernad Octavianus Pasaribu mengatakan, tes rapid digelar selama dua hari yakni Senin (13/7) dan Selasa (14/7).

"Karena jumlah yang tes cukup banyak makanya kami bagi menjadi dua sesi. Tes ini baru pertama kali digelar di Terminal Pulogebang," ujar Bernad, Senin (13/7).

Menurutnya, jika dari hasil tes dinyatakan reaktif maka akan dilakukan tes swab. Meski begitu, pihaknya berharap dari hasil tes ini tidak ada peserta tes yang terpapar COVID-19.

"Jangan sampai kita yang melayani masyarakat tapi ternyata menjadi orang tanpa gejala (OTG). Makanya perlu dilakukan pencegahan," tandas Bernad.

BERITA TERKAIT
       Ratusan ASN dan PJLP Ikut Tes Rapid di Kantor Wali Kota Jaktim

Ratusan ASN dan PJLP Ikut Tes Rapid di Kantor Wali Kota Jaktim

Kamis, 09 Juli 2020 1822

Puluhan Warga RW 02 Kelurahan Gelora Ikuti Tes Covid-19

99 Warga Gelora Ikuti Rapid dan Swab Test

Minggu, 12 Juli 2020 2193

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1230

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1109

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1617

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1459

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 859

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks