TP PKK Bantu Data Keluarga Lewat Aplikasi Carik Jakarta

Jumat, 06 September 2019 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 3308

Pemprov DKI Gandeng TP PKK Untuk Mendata Keluarga Lewat Aplikasi Carik Jakarta

(Foto: doc)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggandeng Tim Penggerak (TP) PKK untuk membantu melaporkan kondisi terkini di Ibukota melalui aplikasi pendataan data terpadu Carik Jakarta.

Kita kerahkan PKK untuk bantu mendata keluarga

Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta, Saefullah mengatakan, aplikasi Carik Jakarta dibuat untuk memudahkan Pemprov dalam mendata keluarga. Hasil dari pendataan tersebut akan dijadikan sumber rujukan dalam perencanaan program kesejahteraan masyarakat.

"Kita kerahkan PKK untuk bantu mendata keluarga. Riwayat sebuah keluarga nanti akan terekam di situ," ujarnya, Jumat (6/9).

Menurut Saefullah, aplikasi yang diluncurkan sejak Juli 2019 lalu ini sangat membantu Pemprov DKI Jakarta dalam mendata warga Ibukota.

"Jadi setelah mendata dapat langsung dicatat di aplikasi Carik Jakarta. Harapannya dari data itu Pemprov DKI bisa memberikan kesejahteraan kepada masyarakat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Anies Luncurkan Aplikasi Carik Jakarta Saat Temu Kader PKK DKI Jakarta 2019

Anies Luncurkan Aplikasi Carik Jakarta Saat Temu Kader PKK DKI Jakarta 2019

Selasa, 30 Juli 2019 27280

Evaluasi Kinerja, Kelurahan Diminta Tingkatkan Kebersihan Lingkungan

Wakil Bupati Minta Kelurahan Tingkatkan Kebersihan Lingkungan

Jumat, 06 September 2019 2017

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1143

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2844

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1027

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1523

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 826

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks