UPPRD Palmerah Pasang Stiker Penunggak Pajak

Selasa, 25 Juni 2019 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2742

Delapan Sumur Resapan Dibuat di Jl Taman Margasatwa Ragunan

(Foto: Folmer)

Sembilan objek pajak berupa rumah kos dan restoran, dipasangi stiker penunggak pajak oleh petugas Unit Pelayanan Pajak dan Retrebusi Daerah (UPPRD) Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat.

Kami berharap WP rumah kos dan restoran yang dipasang stiker segera menyetorkan pajak,

Plt Kepala UPPRD Kecamatan Palmerah, Dedyanto mengatakan, pemasangan stiker ini dilakukan karena para wajib pajak tersebut tidak menyetorkan retrebusi dari hasil usaha yang dikelola setiap bulan ke kas daerah.    

"Pemilik restoran dan rumah kos tidak menyetorkan retrebusi pajak dari hasil usaha yang dimiliknya setiap bulan," ujar Dedyanto, Selasa (25/6).  

Ia mengungkapkan, semula sebanyak 11 objek akan dipasang stiker penunggak pajak. Namun, dua di antaranya telah menunaikan kewajibannya sebelum petugas gabungan turun ke lapangan. 

"Kami berharap WP rumah kos dan restoran yang dipasang stiker segera menyetorkan pajak yang ditarik dari konsumen ke kas daerah," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Realisasi Penerimaan PBB-P2 di Jakbar Capai Rp 1,36 triliun

Realisasi Penerimaan PBB-P2 di Jakbar Capai Rp 1,36 triliun

Kamis, 03 Januari 2019 2617

12 Penunggak PBB P2 di Palmerah Dipasangi Stiker

12 Penunggak PBB P2 di Palmerah Dipasangi Stiker

Rabu, 21 November 2018 3606

Enam Penunggak PBB P2 Dipasangi Stiker

Enam Penunggak PBB P2 di Jakut Dipasangi Stiker

Selasa, 14 November 2017 2798

Nunggak Pajak, 56 Objek Pajak Dipasang Plang dan Stiker

Nunggak Pajak, 56 Objek Pajak Dipasang Plang dan Stiker

Rabu, 01 November 2017 3469

650 Penunggak PBB P2 di Matraman Dibidik

650 WP di Matraman Tunggak PBB Rp 11 Miliar

Jumat, 09 September 2016 8318

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1455

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1546

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 521

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1113

Seorang warga menggunakan payung berjalan di trotoar

BMKG: Hujan Dominasi Sejumlah Wilayah Jakarta Hari Ini

Senin, 12 Januari 2026 553

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks