Tali Air Jalan Senen Raya Dibersihkan

Jumat, 26 Oktober 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 2207

 Tali Air Jalan Senen Raya Dibersihkan

(Foto: Suparni)

10 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Pasar Baru, Sawah Besar, Jakarta Pusat hari ini membersihkan tali air di sepanjang ruas Jalan Senen Raya dan Jalan Kalileo.

Sampah dan sedimen tanah yang menyumbat tali air kita angkat

"Sampah dan sedimen tanah yang menyumbat tali air kita angkat agar memperlancar aliran," ujar Agus Yachya, Lurah Pasar Baru, Jumat (26/10).

Sementara itu, Kepala Seksi Ekbang dan Lingkungan Hidup Kelurahan Pasar Baru, Dumaria Panjaitan menambahkan, pekerjaan PPSU ini merupakan rutinitas untuk menghadapi musim penghujan.

"Hasil pembersihan dikumpulkan di Lokasi Pembuangan Sampah (LPS) sementara di Juanda," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin Bina Marga Lakukan Perbaikan Tali Air di Dua Titik

Dua Titik Tali Air di Cempaka Putih Diperbaiki

Rabu, 24 Oktober 2018 2631

 Satgas Bina Marga Jakpus Lakukan Perawatan Tali Air

Empat Titik Tali Air di Johar Baru Dibersihkan

Senin, 08 Oktober 2018 2840

Lurah Diminta Periksa Tali Air di Trotoar Guna Mengantisipasi Genangan

Wali Kota Jakpus Minta Lurah Periksa Kondisi Tali Air

Senin, 24 September 2018 2734

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1581

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 920

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 605

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 826

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1220

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks