Empat Titik Tali Air di Johar Baru Dibersihkan

Senin, 08 Oktober 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 2701

 Satgas Bina Marga Jakpus Lakukan Perawatan Tali Air

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat mengerahkan sembilan satuan tugas (satgas) untuk membersihkan empat titik tali air di wilayah Johar Baru.

Kita kuras dan keruk sampah serta lumpurnya

Kasatpel Bina Marga Kecamatan Johar Baru, Kasna mengatakan, pembersihan tali air ini dilakukan agar aliran air di dalam saluran mengalir dengan lancar.

"Yang tersumbat dan rusak kita perbaiki. Kemudian kita kuras dan keruk sampah serta lumpurnya," ujar Kasna, Senin (8/10).

Ia menyebutkan, empat titik tali air yang dibersihkan masing-masing tersebar di Jalan Johar Baru IV, Jalan Kramat Jaya Baru, Jalan Percetakan Negara Raya dan Jalan Percetakan Negara II.

"Pengerjaan sudah dimulai sejak kemarin. Mudah-mudahan hari ini selesai," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Lurah Diminta Periksa Tali Air di Trotoar Guna Mengantisipasi Genangan

Wali Kota Jakpus Minta Lurah Periksa Kondisi Tali Air

Senin, 24 September 2018 2492

 Perawatan Tali Air di Jalan Sudirman - Thamrin Diintensifkan

Perawatan Tali Air di Jalan Sudirman - Thamrin Diintensifkan

Selasa, 14 Agustus 2018 2183

 Trotoar di Jalan Johar Baru Dilakukan Perbaikan

Trotoar di Kawasan Johar Baru Diperbaiki

Kamis, 13 September 2018 4186

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 839

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1333

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 720

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1716

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1203

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks