Warga RW 07 Manggarai Percantik Dinding Rumah Dengan Mural Batik

Selasa, 02 Oktober 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 8675

 Warga RW 07 Manggarai Percantik Dinding Rumah Dengan Mural Batik

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Sejumlah warga di RW 07 Kelurahan Manggarai, Jakarta Selatan dibantu petugas PPSU mempercantik dinding rumahnya dengan mural batik.

Kegiatan ini kami lakukan menyambut Hari Batik Nasional

Lurah Manggarai, Budi Santoso mengatakan, kegiatan ini merupakan cara yang dilakukan oleh pihaknya dalam memperingati Hari Batik Nasional. 

"Kegiatan ini kami lakukan menyambut Hari Batik Nasional sekaligus untuk mempercantik lingkungan," tuturnya, Selasa (2/10).

Selain itu, pihaknya dan warga juga memural beberapa dinding rumah warga dengan tema Asian Para Games.

"Yang jelas, mural dengan motif batik ini telah dibuat sebelum Hari Batik Nasional,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
Mural Asian Para Games Hiasi Lima Jalan di Pejagalan

Mural Asian Para Games Hiasi Lima Jalan di Pejagalan

Rabu, 26 September 2018 2983

Pengecatan Mural Kolong Tol di Kelapa Gading Barat Rampung

Mural Asian Games Percantik Kolong Tol di Kelapa Gading Barat

Rabu, 15 Agustus 2018 3641

 Jelang Asian Para Games Wilayah Kecamatan Jagakarsa Dipoles

Sambut Asian Para Games, Kecamatan Jagakarsa Dipercantik

Senin, 24 September 2018 3380

BERITA POPULER
Warga Diminta Waspadai ISPA di Musim Pancaroba

Warga Diminta Waspada ISPA di Musim Pancaroba

Kamis, 13 November 2025 1382

Gubernur Pramono memberikan keterangan di Balai Kota

Pramono Dukung Pempus Kaji Games Kekerasan Pasca-Ledakan di Sekolah

Senin, 10 November 2025 1754

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 1913

Temui Menko Airlangga, Pramono Usulkan Dua Proyek DKI Masuk PSN

Temui Menko Airlangga, Pramono Usulkan Dua Proyek DKI Masuk PSN

Senin, 10 November 2025 1059

Cuaca Berawan dan Gerimis Selimuti Jakarta

Cuaca Berawan dan Gerimis Selimuti Jakarta

Rabu, 12 November 2025 689

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks