Persiapan Sarpras Asian Games di DKI Sudah Maksimal

Minggu, 05 Agustus 2018 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 2380

Persiapan Sarpras Asian Games di DKI Sudah Maksimal

(Foto: Suparni)

DKI Jakarta telah siap menyelenggarakan Asian Games 2018. Persiapan sarana dan prasarana (sarpras) penunjang perhelatan olahraga terbesar di Asia tersebut sudah dilakukan secara maksimal. 

DKI siap 100 persen. Venue sudah kita siapkan begitu juga transportasi dan sarana pendukungnya

"DKI siap 100 persen. Venue sudah kita siapkan begitu juga transportasi dan sarana pendukungnya," ujar Anies Baswedan, Gubernur DKI Jakarta, usai senam poco-poco di Monas, Minggu (5/8).

Menurutnya, para atlet peserta Asian Games dijadwalkan mulai datang ke Jakarta mulai 10 Agustus. Rekayasa lalu lintas dengan ganjil genap pun sudah dijalankan, untuk mengurangi kemacetan.

"Lalin sesuai target. Dari wisma atlet ke GBK hanya sekitar 20-26 menit saja lebih cepat dari yang ditargetkan 30 menit. Ini berkat penerapan ganjil-genap dan penutupan beberapa pintu tol," terangnya.

Anies menginformasikan, bagi warga yang ingin melihat langsung pertandingan Asian Games di venue, Pemprov DKI Jakarta menyiapkan 1.750 bus Transjakarta gratis yang siap mengangkut warga menuju venue Asian Games setiap hari Sabtu dan Minggu.

BERITA TERKAIT
Sandi Pimpin Rapat Dukungan Perangkat Daerah Pada Asian Games 2018

Sandi Pimpin Rapat Dukungan Perangkat Daerah di Asian Games XVIII

Sabtu, 04 Agustus 2018 2456

Uji Coba Waktu Tempuh Atlet Asian Games Capai 20 Menit

Uji Coba Waktu Tempuh Atlet Asian Games Capai 20 Menit

Kamis, 02 Agustus 2018 2582

Asian Games, 64 Bus Transjakarta Promosikan Wonderful Indonesia

Asian Games, 64 Bus Transjakarta Promosikan Wonderful Indonesia

Kamis, 26 Juli 2018 3081

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 10978

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 691

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 708

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 1270

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 642

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks