Bupati Kepulauan Seribu Tutup Basic Safety Training KLM

Jumat, 27 April 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 1983

Bupati Kepulauan Seribu Tutup Basic Safety Training KLM

(Foto: Rudi Hermawan)

Bupati Kepulauan Seribu, Irmansyah menutup diklat untuk warga dengan materi basic safety training (BST) kapal layar motor (KLM) yang digelar selama tiga hari di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Utara, Jumat (27/4).

Mudah mudahan ini bukan hanya angkatan pertama, tapi ke depan ada angkatan-angkatan berikutnya

Dikatakan Irmansyah, diklat pertama kali dilaksanakan bagi masyarakat di Kepulauan Seribu. Ia sangat mengapresiasi Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) yang mau bekerjasama dengan Pemkab Kepulauan Seribu.

"Mudah mudahan ini bukan hanya angkatan pertama, tapi ke depan ada angkatan-angkatan berikutnya," kata Irmansyah, Jumat (27/4).

Pihaknya akan berdiskusi untuk kedepan pelatihan apa yang bisa diberikan dengan jenjang lebih tinggi lagi, karena ini masih pelatihan dasar. 

"Pelatihan berikutnya bisa diberikan dalam waktu yang tidak lama. Saya harap ilmu yang didapat bisa diterapkan dalam keseharian atau tugas-tugas mereka," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Gubernur Buka Diklat Hipmi Jaya

Gubernur Buka Diklat Hipmi Jaya

Kamis, 12 April 2018 3590

175 Warga Kepulauan Seribu Ikut Diklat Basic Safety Training

175 Warga Kepulauan Seribu Ikut Diklat Basic Safety Training

Kamis, 19 April 2018 2339

 47 Pejabat Eselon II Ikut Diklat Capacity Building

47 Pejabat Eselon II Ikut Diklat Capacity Building

Jumat, 16 Maret 2018 3545

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 843

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1339

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1723

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 734

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1209

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks