Pembangunan MRT Capai 91,86 Persen

Selasa, 27 Februari 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: F. Ekodhanto Purba 1670

Pembangunan Proyek MRT capai 91,86 persen

(Foto: doc)

Direktur Utama PT MRT Jakarta, William Sabandar mengatakan, hingga 25 Februari, pembangunan proyek Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta, telah mencapai 91,86 persen.

Capaian 91, 86 persen tersebut menunjukkan pembangunan proyek MRT Jakarta hingga hari ini masih on target

Perkembangan proyek tersebut terdiri dari stasiun bawah tanah (underground) yang telah mencapai 95,76 persen dan pembangunan stasiun layang (elevated) sekitar 87,9 persen.

"Capaian 91, 86 persen tersebut menunjukkan pembangunan proyek MRT Jakarta hingga hari ini masih on target," kata William, Selasa (27/2).

Ia menambahkan, saat ini pihaknya tengah menyelesaikan segala pekerjaan konstruksi, seperti pengecoran, instalansi depo dan pemasangan jalur kereta. Selanjutnya pada Desember 2018 akan dilakukan uji coba untuk kereta tanpa penumpang.

"Setelah itu, kereta MRT ini akan mulai beroperasi pada Maret 2019," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Flyover Cipinang Lontar Mulai Dioperasikan

Hari Ini, Flyover Cipinang Lontar Mulai Diuji Coba

Selasa, 27 Februari 2018 3456

Sekda Ingin Kawasan di Luar Venue Asian Games Dirapikan

Sekda Ingin Kawasan di Luar Venue Asian Games Dirapikan

Kamis, 22 Februari 2018 2453

Gubernur Kunjungi Kantor PT MRT Jakarta

Gubernur Kunjungi Kantor PT MRT Jakarta

Kamis, 25 Januari 2018 3280

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2085

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 891

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1372

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1762

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1241

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks