Sampah di Perairan Pramuka dan Panggang Dibersihkan

Senin, 15 Januari 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 1632

 2,5 Ton Sampah Berhasil Diangkut Petugas Pesisir Pulau Pramuka

(Foto: Rudi Hermawan)

Petugas Suku Dinas Lingkungan Hidup Kepulauan Seribu melakukan pembersihan sampah di perairan Pulau Pramuka dan Pulau Panggang. Hasilnya, Sebanyak 2,5 ton sampah berhasil diangkut.

Ada enam petugas yang dikerahkan untuk membersihkan pesisir di sana

"Ada enam petugas yang dikerahkan untuk membersihkan pesisir di sana. Kita angkut menggunakan kapal boot kecil dan gerobak motor," ujar Yusen Hardiman, Kepala Suku Dinas Lingkungan Hidup Kepulauan Seribu, Senin (15/1).

Menurut Yusen, sampah-sampah yang diangkut terdiri dari ranting pohon, tanaman samo-samo, kantong, botol plastik hingga batang pohon besar.

"Kami mengimbau warga untuk ikut menjaga kebersihan laut dengan tidak membuang sampah sembarangan. Sampah dibuang ke TPS Pulau Pramuka," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Gubernur DKI Hadiri Gerebek Sampah di Kedoya Utara

Anies Ikut Kegiatan Gerebek Sampah di Kedoya Utara

Minggu, 14 Januari 2018 2510

Pemkot Jakpus Gelar Aksi Bersih di Kelurahan Karang Anyar

Pemkot Jakpus Gelar Aksi Bersih di Kelurahan Karang Anyar

Senin, 15 Januari 2018 1660

Bank sampah akasia RW 07 Pondok Pinang Diresmikan

Bank Sampah Akasia di Pondok Pinang Diresmikan

Jumat, 12 Januari 2018 4469

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2524

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1154

Petugas Dishub mengangkut motor yang parkir liar di depan Pasar Cipulir

Sudinhub Jaksel Tindak Parkir Liar di Jalan Ciledug Raya

Rabu, 28 Januari 2026 575

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 647

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 979

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks