Food Station Tjipinang Jaya Bantu Korban Kebakaran Cipinang

Jumat, 08 September 2017 Reporter: Keren Margaret Vicer Editor: Toni Riyanto 2762

Food Station Tjipinang Jaya Serahkan Bantuan Korban Kebakaran Asrama Polisi

(Foto: Keren Margaret Vicer)

Perseroan Terbatas (PT) Food Station Tjipinang Jaya menyerahkan bantuan kepada korban kebakaran di Jl Cipinang Empang IV, RT 02 dan RT 03, RW 15, Kelurahan Cipinang, Pulogadung, Jakarta Timur.

Bantuan ini kami berikan untuk meringankan beban korban kebakaran dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari

Direktur Utama, PT Food Station Tjipinang Jaya, Arief Prasetyo Adi mengatakan, bantuan yang diberikan berupa 300 kilogram beras.

"Bantuan ini kami berikan untuk meringankan beban korban kebakaran dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari," ujar Arief, Jumat (8/9).

Sementara, Lurah Cipinang, Wahyudi menuturkan, kebakaran terjadi pada Rabu (6/9) pagi. Akibatnya, sebanyak 26 rumah terbakar dan 150 jiwa di dua RT kehilangan tempat tinggal.

"Kami sangat berterima kasih dengan adanya bantuan ini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penjualan Beras Kemasan 5 kg di Pasar Murah PT. Food Station Mengalami Penurunan

Food Station Tjipinang Jaya Terus Intensifkan Pasar Murah

Selasa, 05 September 2017 2450

 Food Station Tjipinang Jaya Taati Regulasi Baru Soal Beras

Food Station Tjipinang Jaya Taati Regulasi Baru Soal Beras

Senin, 04 September 2017 3768

HET ditetapkan, PT. Food Station Melakukan Penyesuaian Harga Beras

Food Station Tjipinang Jaya Lakukan Penyesuaian Harga Beras

Jumat, 01 September 2017 3429

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1199

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1078

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1578

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 579

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 847

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks