Jalur Hijau di Jl Cideng Barat Dipercantik

Jumat, 21 Juli 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 2784

Jalur Hijau di Jl Cideng Barat Dipercantik

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Suku Dinas (Sudin) Kehutanan Jakarta Pusat mempercantik jalur hijau di Jl Cideng Barat, Kelurahan Duri Pulo, Kecamatan Gambir.

Ada 10 ribu lebih tanaman hias yang akan kita tanam

Kepala Seksi Kehutanan Sudin Kehutanan Jakarta Pusat, Rika Anggraini mengatakan, jalur hijau yang dipercantik luasnya mencapai 1.000 meter persegi.

"Ada 10 ribu lebih tanaman hias yang akan kita tanam," ujar Rika, Jumat (21/7).

Menurutnya, jenis tanaman hias yang akan ditanam diantaranya, agave, anjuang kribo, anjuang merah, aralia, bakung, batavia, heliconia, korembusa mini, dan nusa indah.

"Penataan taman sudah dimulai awal Juli dan ditargetkan selesai paling lambat akhir Desember," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Empat Jalur Hijau di Jakpus Segera Ditata

Empat Jalur Hijau di Jakpus Segera Ditata

Rabu, 05 Juli 2017 2549

 Perbaikan Taman di Jalan Letjend Suprapto Diteruskan

Jalur Hijau di Jl Letjen Suprapto Ditata Ulang

Jumat, 12 Mei 2017 2568

Warga Sungai Bambu Tanam Ratusan Pohon di Jl Jati

150 Tanaman Hias Hijaukan Jalan Jati

Rabu, 05 April 2017 4371

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1235

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1112

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1622

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1464

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 861

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks