Djarot Pastikan Proyek Asian Games Berjalan Sesuai Jadwal

Senin, 19 Juni 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 1920

Djarot Pastikan Pengerjaan Infrastruktur Asian Games Sesuai Jadwa

(Foto: Punto Likmiardi)

Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat memastikan pembangunan infrastruktur proyek Asian Games 2018 yang dikerjakan PT Jakarta Propertindo (Jakpro) berjalan lancar sesuai jadwal.

Progres pembangunan on schedule. Kami optimis tahun depan tiga penugasan kepada Jakpro bisa selesai

"Progres pembangunan on schedule. Kami optimistis tahun depan tiga penugasan kepada Jakpro bisa selesai," ujarnya saat Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di Kantor PT Jakpro, Senin (19/6).

Ia menyebutkan, tiga proyek Asian Games 2018 yang ditugaskan kepada PT Jakpro masing-masing Light Rail Transit (LRT) Kelapa Gading-Rawamangun, Velodrome, dan Equestrian.

Menurut Djarot, dalam RUPS ini, ketiga proyek tersebut dibahas untuk dilakukan percepatan sesuai amanat Presiden RI, Joko Widodo.

"Jadi kami juga mengevaluasi untuk dilakukan percepatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Atlet Asian Games 2018 Ditunjuk Satlak Prima

Atlet Asian Games 2018 Ditunjuk oleh Satlak Prima

Senin, 12 Juni 2017 2395

Komisi E Dorong Kesejahteraan Atlet Diperhatikan

Komisi E Minta Kesejahteraan Atlet Asian Games Diperhatikan

Jumat, 09 Juni 2017 1882

Biro Dikmental koordinasikan SKPD terkait untuk menyambut Asian Games tahun 2018

SKPD Tingkatkan Koordinasi Sambut Asian Games 2018

Kamis, 08 Juni 2017 2063

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 827

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1319

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 705

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1189

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1703

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks