Instruktur Senam Bakal Disediakan di RPTRA

Kamis, 02 Maret 2017 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 5192

38 RPTRA di Jaktim akan Dilengkapi Instruktur Senam

(Foto: doc)

Sebanyak 38 Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) di Jakarta Timur, akan disediakan instruktur senam. Sedikitnya satu kali dalam sepekan instruktur bakal memandu kegiatan senam yang digelar di RPTRA.

Honornya Rp 400 ribu dipotong pajak. Lansung diberikan melalui rekening

Kepala Suku Dinas Olah Raga dan Pemuda Jakarta Timur, Eduard Situmeang mengatakan, tenaga instruktur diutamakan direkrut dari warga sekitar RPTRA. Setiap bulan, instruktur akan mendapatkan honorarium dari Pemprov DKI Jakarta.

"Honornya Rp 400 ribu dipotong pajak. Lansung diberikan melalui rekening," katanya, Kamis (2/3).

Dijelaskan Eduard, saat ini instruktur senam sudah efektif bertugas di 12 RPTRA. Sedangkan sisanya, sebanyak 26 yang baru diresmikan akan segera dikengkapi dalam waktu dekat.

"Kalau yang 12 sudah dari Januari. Kemarin disepakati dengan pengelola RPTRA, senam digelar di hari Jumat, Sabtu atau Minggu setiap pekan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
22 RPTRA di Jakbar Dapat Bantuan Alat Olahraga

22 RPTRA di Jakbar Dapat Bantuan Alat Olahraga

Rabu, 01 Maret 2017 4007

 150 Anak Ikuti MHQ di RPTRA Cililitan

150 Peserta Ikuti MHQ di RPTRA Cililitan

Sabtu, 25 Februari 2017 5909

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1011

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 847

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1341

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 737

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1211

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks