DPRD DKI Apresiasi Petugas Dukcapil Siaga di TPS

Jumat, 10 Februari 2017 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 3226

DPRD DKI Apresiasi Petugas Dukcapil Siaga di TPS

(Foto: Reza Hapiz)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta menilai positif penempatan petugas Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta di lokasi tempat pemungutan suara (TPS).

Ini bagus sebagai upaya pencegahan manipulasi data pemilih, asal nanti dikerjakan sesuai tupoksinya

"Ini bagus sebagai upaya pencegahan manipulasi data pemilih, asal nanti dikerjakan sesuai tupoksinya," ujar Riano P Ahmad, Ketua Komisi A DPRD DKI Jakarta, Jumat (10/2).

Namun sebagai catatan, lanjut Riano, petugas yang memiliki hak suara harus memberikan terlebih dahulu di domisilinya. Sehingga jangan sampai hak petugas terabaikan karena melakukan pengawasan.

"Kalau beralamat DKI harus milih dulu, setelah itu baru ke lokasi pengawasan TPS-nya. Kita harap peran serta seluruh warga yang memiliki hak pilih bisa maksimal," tandasnya.

Sebelumnya Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) DKI Jakarta menyatakan tetap siaga saat hari pencoblosan 15 Februari mendatang. Tujuannya, jika ada data kependudukan yang tidak sesuai bisa langsung diverifikasi.

BERITA TERKAIT
15 Februari, Petugas Disdukcapil Siaga di Kelurahan

Petugas Disdukcapil Disiagakan saat Pencoblosan

Rabu, 08 Februari 2017 4002

Sudin Dukcapil Jakut Terbitkan 17.611 Suket

Sudin Dukcapil Jakut Terbitkan 17.611 Suket

Jumat, 10 Februari 2017 4986

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2524

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1154

Petugas Dishub mengangkut motor yang parkir liar di depan Pasar Cipulir

Sudinhub Jaksel Tindak Parkir Liar di Jalan Ciledug Raya

Rabu, 28 Januari 2026 574

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 647

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 979

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks