Mars Revolusi Mental Diminta Disosialisasikan ke Pelajar

Kamis, 26 Januari 2017 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Rio Sandiputra 3520

Disdik Diminta Gelar Lomba Paduan Suara Tingat SMA

(Foto: Reza Hapiz)

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono meminta kepada Dinas Pendidikan DKI untuk bisa mensosialisasikan Mars Revolusi Mental ke pelajar yang ada di Ibukota.

Saya minta Dinas Pendidikan untuk bisa mengadakan di tingkat SMA juga. Kita sosialisasikan ke anak-anak sekolah Mars Revolusi Mental ini

"Saya minta Dinas Pendidikan untuk bisa mengadakan di tingkat SMA juga. Kita sosialisasikan ke anak-anak sekolah Mars Revolusi Mental ini," kata Sumarsono, di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (26/1).

Dirinya memuji penampilan seluruh tim yang sudah ikut serta dalam lomba paduan suara Mars Revolusi Mental di jajaran Pemprov DKI. menurutnya paduan suara yang ditampilkan hampir semuanya bagus.

Dia menambahkan kegiatan ini sekaligus menjadi kenang-kenangan, selama dirinya menjabat sebagai Plt Gubernur DKI. Karena pada tanggal 11 Februari mendatang dirinya tidak lagi menjabat, dan kembali sebagai Dirjen Otonomi Daerah (Otda) Kementerian Dalam Negeri.

"Ini sekaligus kenang-kenangan saya selama menjabat sebagai Plt. Hari ini lengkap sudah 34 provinsi mengenal Mars Revolusi Mental," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Puan Berikan Rp 25 Juta Untuk Juara 1 Paduan Suara

Puan Berikan Rp 25 Juta Untuk Juara 1 Paduan Suara

Kamis, 26 Januari 2017 814

Sekretariat Sekda Juara 1 Lomba Paduan Suara Revolusi Mental

Sekretariat Sekda Juara 1 Lomba Paduan Suara Revolusi Mental

Kamis, 26 Januari 2017 4261

 45 Tim Ikuti Lomba Paduan Suara Revolusi Mental

45 Tim Ikuti Lomba Paduan Suara Revolusi Mental

Selasa, 24 Januari 2017 4312

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1861

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 875

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1367

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1757

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1237

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks